Selasa, 06 Desember 2011

Orang Pertama Yang Menemukan Fotografi dan Kamera..

Fotografi! Tak lain dari Louis Jacques Mande Daguerre-lah orang yang di tahun 1830-an berhasil menemukan fotografi praktis.

Daguerre dilahirkan tahun 1787 di kota Cormeilles di Perancis Utara. Waktu mudanya dia seniman. Pada umur pertengahan tiga puluhan dia merancang “diograma”, barisan lukisan pemandangan yang mempesona bagusnya, dipertunjukkan dengan bantuan efek cahaya. Sementara dia menggarap pekerjaan itu, dia menjadi tertarik dengan pengembangan suatu mekanisme untuk secara otomatis melukiskan kembali pemandangan yang ada di dunia tanpa menggunakan kwas atau cat. Dengan kata lain: kamera!

Sifat manusia Berdasar Bulan Kelahiran..


Bulan Januari
Wataknya:
-Tenang dan berwibawa
- Suka berterus terang dan tidak suka basa-basi
- Pandai menyimpan rahasia dan bisa dipercaya
- Disukai banyak orang karena selalu kelihatan ceria
- Mandiri dan tidak suka meminta bantuan pada orang lain
- Pandai mengatur keuangan
- Agak pendiam dan lebih senang memperhatikan dirinya sendiri
- Teliti dan tidak sembarangan melakukan pekerjaan.

Kenapa Cahaya Bisa Mempengaruhi Kualitas Tidur?

img
(Foto: Thinkstock)
Masyarakat memang dianjurkan untuk tidur dalam kondisi ruangan yang gelap atau remang dan menghindari cahaya terang. Sebenarnya bagaimana cahaya bisa mempengaruhi pola tidur seseorang?

Memiliki waktu tidur yang nyenyak sangat penting bagi tubuh dan juga kesehatan. Untuk itu seseorang harus menciptakan lingkungan yang kondusif untuk tidur, salah satunya dengan mematikan lampu atau hanya menggunakan cahaya redup. Meski sebenarnya ada sedikit orang yang bisa tidur dalam lingkungan cahaya terang.

10 Cara Keliru yang Sering Dilakukan untuk Atasi Insomnia..

img
(Foto: thinkstock)
Rutinitas sehari-hari seringkali memicu stres dan menyita energi. Hasilnya, kesulitan dan kekurangan tidur. Banyak orang mengatasi insomnia dengan cara yang salah dan justru menyebabkan jadi makin susah tertidur.

Kesepuluh kebiasaan yang keliru dilakukan untuk mengatasi insomnia antara lain seperti dilansir Huffington Post, Senin (5/12/2011) adalah: